Jawaban
Kepercayaan menyembah roh nenek moyang dibagi menjadi dua yaitu Animisme dan Dinamisme. Animisme adalah suatu kepercayaan pada roh-roh nenek moyang dan dinamisme adalah suatu kepercayaan pada benda-benda ghaib.
Penjelasan
Hasil budaya masa pra aksara tidak hanya berkisar mengenai sesuatu yang berbentuk benda (fisik) namun dapat berupa sesuatu yang abstrak (non-fisik) yakni salah satunya kepercayaan, dan pada masa pra aksara munculnya kepercayaan Animisme dan Dinamisme.
Animisme berasal dari bahasa Latin anima atau “roh” adalah kepercayaan kepada makhluk halus dan roh merupakan asas kepercayaan agama yang mula-mula muncul di kalangan manusia purba.
Kepercayaan animisme mempercayai bahwa setiap benda di Bumi ini seperti kawasan tertentu, gua, pohon atau batu besar, mempunyai jiwa yang mesti dihormati agar roh tersebut tidak mengganggu manusia.
Sedangkan Dinamisme merupakan kepercayaan tentang adanya kekuatan ghaib yang terdapat pada berbagai barang baik yang hidup (manusia, binatang dan tumbuh-tumbuhan) atau yang mati.
Kesimpulan
Pertanyaan kepercayaan menyembah roh nenek moyang dibagi menjadi dua yaitu: kami memberikan jawaban dan penjelasan lengkap dan akurat.
Karena, jawaban pertanyaan kepercayaan menyembah roh nenek moyang dibagi menjadi dua yaitu: yang kami berikan telah melalui proses moderasi.
Pertanyaan kepercayaan menyembah roh nenek moyang dibagi menjadi dua yaitu: melewati proses pengkajian, dengan tujuan untuk menemukan jawaban paling relevan.
Jadi anda jangan meragukan lagi jawaban dari pertanyaan kepercayaan menyembah roh nenek moyang dibagi menjadi dua yaitu: yang kami berikan.
Referensi
Perlu Anda ketahui bahwa jawaban dan penjelasan diatas diambil dari berbagai sumber sebagai referensi, mulai dari situs google, bing, yahoo, dan yandex.