Sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali

Sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali

Jawaban

Sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali subjektif, karena pada dasanya ciri-ciri sejarah sebagai ilmu yaitu empiris, memiliki objek, memiliki teori, dan memiliki metode.

Penjelasan

Empiris merupakan kata yang berasal dari bahasa Yunani yaitu “empiro”, artinya adalah perjalanan manusia. Semua pengalaman yang terjadi kemudian direkam dalam peninggalan serta dokumen masa lampau, yang kemudian diteliti oleh sejarawan dalam menemukan fakta.

Tidak ada ilmu yang tidak memiliki tujuan, setiap ilmu pasti memiliki tujuan dan objek material atau sasaran yang jelas, semua itu untuk membedakan dengan ilmu-ilmu yang lain.

Sementara objek sejarah adalah manusia dan masyarakat, akan tetapi sasarannya lebih ditekankan pada manusia dalam sudut pandang waktu.

BACA JUGA  Dalam Sistem Demokrasi Liberal Pemegang Kekuasaaan Pemerintahan adalah

Merupakan pendapat yang telah dikemukakan sebagai keterangan mengenai suatu peristiwa. Teori dalam sejarah berisi satu kumpulan tentang kaidah-kaidah pokok suatu ilmu.

Dalam melakukan penelitian sejarah mempunyai metode sendiri dengan menggunakan pengamatan disertai bukti untuk membuat kesimpulan sejarah sebagai ilmu, mempelajari sepanjang kehidupan manusia.

Studi dari suatu ilmu selalu ditarik suatu kesimpulan. Kesimpulan tersebut menjadi kesimpulan umum atau generalisasi. Jadi generalisasi merupakan sebuah kesimpulan umum dari pengamatan dan pemahaman penulis.

Kesimpulan

Pertanyaan sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali kami memberikan jawaban dan penjelasan lengkap dan akurat.

Karena, jawaban pertanyaan sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali yang kami berikan telah melalui proses moderasi.

BACA JUGA  Sejarah Mencatat Budi Utomo Berdiri Pada 20 Mei 1908 Atas Prakarsa

Pertanyaan sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali melewati proses pengkajian, dengan tujuan untuk menemukan jawaban paling relevan.

Jadi anda jangan meragukan lagi jawaban dari pertanyaan sejarah sebagai ilmu karena memiliki ciri-ciri berikut, kecuali yang kami berikan.

Referensi

Perlu Anda ketahui bahwa jawaban dan penjelasan diatas diambil dari berbagai sumber sebagai referensi, mulai dari situs google, bing, yahoo, dan yandex.

Copyright © 2023 - PERIPAYER