Mengatasi Kulkas Samsung 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin

Kulkas samsung 2 pintu bagian bawah tidak dingin merupakan hal umum yang sering terjadi. Tidak hanya pada samsung saja namun terjadi pada semua jenis kulkas no frost atau tanpa bunga es. Gejala yang ditimbulkan sangat jelas yakni kulkas bagian bawah tidak dingin tetapi bagian atas terasa dingin.

Pada kesempatan ini saya ingin memberikan penjelasan mengenai kulkas samsung 2 pintu bagian bawah tidak dingin supaya teman-teman tahu penyebab dari permasalahan tersebut, karena mungkin orang yang bertanya kenapa kulkas samsung 2 pintu bagian bawah tidak dingin?

Penyebab Kulkas Samsung 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin

Kita mulai dari penyebab kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin, ada beberapa penyebab yang dapat membuat kulkas bagian bawah tidak dingin. Untuk mengatasi hal tersebut tentu kita harus memahami dulu permasalahannya.

Pintu Kurang Rapat

Kulkas Samsung 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin

Kulkas samsung 2 pintu bagian bawah tidak dingin biasanya disebabkan oleh hal sepele, misalnya pintu tida tertutup rapat. Namun hal tersebut bisa saja disebabkan oleh karet yang sudah tidak sempurna akibatnya ada lubang kecil yang bisa membuat udara keluar.

Atau kamu sering memberi beban pada bagian pintu, seperti minuman yang berat-berat sehingga membuat pintu anjlok. Permasalahan ini bisa diatasi dengan mengganti atau membenarkan karet dan kurangi beban pada pintu.

Saluran Pembuangan Air Macet

Kulkas Samsung 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin

Kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin bisa juga disebabkan oleh saluran pembuangan air yang macet atau rusak. Air yang harus dibuang akan tergenang didalam, lalu pada saat proses pendinginan dimulai air tersebut akan membeku dan menutupi evaporator.

Hal tersebutlah yang menjadi penyebab kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin karena saluran angin tertutup oleh air yang membeku. Cara mengatasinya adalah dengan menyiram bagian evaporator dengan air sampai air yang membeku mencaari.

Fan

Kulkas Samsung 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin

Fan memiliki fungsi untuk mensirkulasikan udara ke dalam kulksa, udara disedot oleh fan/kipas lalu dikeluarkan ke dalam kulkas. Namun jika jika kipas mati udara tidak akan bisa keluar sehingga kulkas tidak dingin.

Cara memperbaiki kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin jika penyebabnya seperti ini adalah mengganti kipas tersebut. Untuk mengecek kipas rusak atau tidak bisa dilakukan dengan cara memutar baling-baling kipas, bila seret susah diputar kemungkinan rusak.

Apabula fan lancar-lancar saja tapi kulkas tidak kunjung dingin bisa dilakukan pengecekan kipas dengan cara menyambungkan baterai ke kabel kipas, bila kipas menyala kemungkinan penyebabnya bukan ini.

Sambungan Defrosh

Kulkas Samsung 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin

Dalam kejadian yang pernah saya lihat, permasalahan kulkas samsung 2 pintu bagian bawah tidak dingin disebabkan oleh sambungan defrosh atau sambungan kipas sangat lah kotor akibatnya kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin.

Untuk cara memperbaiki kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin bisa diatasi dengan cara membersihkan sambungan yang kotor tersebut. Nah untuk membersihkannya bisa membuka kulkas bagian dalam seperti gambar diatas.

Saya rasa hal-hal tersebutlah yang menjadi penyebab kulkas samsung 2 pintu bagian bawah tidak dingin. Jika masih rusak kamu bisa memanggil teknisi, walaupun keluar uang namun kamu tidak akan rugi jika untuk service barang yang penting.

Saya rasa cukup sampai disini pembahasa kita mengenai cara memperbaiki kulkas 2 pintu bagian bawah tidak dingin, semoga informasi yang saya berikan dapat bermanfaat bagi teman-teman.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top